15+ Aplikasi Pemutar Musik MP3 Android Terbaik 2017 – Perangkat ponsel entah itu perangkat ponsel biasa ataupun perangkat ponsel pintar tentunya memiliki sebuah fitur utama untuk bisa digunakan sebagai alat komunikasi dengan orang dari jarak yang jauh. Ya, perangkat ponsel sejatinya memang digunakan untuk berkomunikasi meskipun memang sekarang banyak aplikasi yang dapat kita pasang dalam sebuah perangkat ponsel pintar, khususnya perangkat ponsel pintar berbasis android.
Tapi selain untuk berkomunikasi, dalam perangkat yang dapat kita pasangi beragam aplikasi ini juga dapat kita gunakan sebagai media hiburan. Berbagai macam aplikasi seperti ulasang https://alamatbank.net/ untuk menghibur diri kita sendiri dapat kita pasang dalam perangkat ponsel pintar berbasis android yang kita miliki. Aplikasi pemutar musik menjadi salah satu aplikasi yang dapat kita pasang dalam perangkat ponsel pintar yang kita miliki. Ya, meskipun memang setiap perangkat ponsel pitar sebenarnya sudah memiliki aplikasi bawaan yang sudah bisa digunakan untuk memutar musik. Tapi dengan aplikasi-aplikasi ini anda bisa menikmati musik kesukaan anda dengan lebih maksimal.
15+ Aplikasi Pemutar Musik MP3 Android Terbaik 2017
- Phonograph Music Player
Phonograph menjadi aplikasi pertama dari 15+ Aplikasi Pemutar Musik MP3 Android Terbaik 2017 yang bisa anda pasang dalam perangkat ponsel pintar yang anda miliki. Dengan memasang aplikasi pemutar musik yang satu ini dalam android yang anda miliki maka anda bisa membuat sebuah tampilan dari aplikasi pemutar music sesuai dengan yang anda inginkan.
- Pulsar Music Player
Apabila membaca nama dari aplikasi yang satu ini sebenarnya saya langsung ingat dengan merk barang otomotif asal india. Tapi terlepas dari itu aplikasi ini juga mempunyai tampilan yang menarik dengan dilengkapi folder-folder yang akan membuat anda lebih mudah untuk mencari music yang ingin anda putar dengan menggunakan aplkasi yang satu ini.
Baca juga : Aplikasi Launchpad Android Terbaik Untuk Yang Hobi Musik
- Shuttle Music Player
Aplikasi pemutar music yang selanjutnya ini bisa dibilang sebgai pemutar music paling kece dari 15+ Aplikasi Pemutar Musik MP3 Android Terbaik 2017. Hal tersebut memang bisa disematkan pada aplikasi yang satu ini karena selain memiliki tampilan yang sangat elegan, dalam aplikasi ini anda juga bisa menemukan fitur Equalizer yang bisa anda gunakan pada saat anda mendengarkan music yang anda sukai.
- Musixmatch
Aplikasi yang selanjutnya ini juga kami rekomendasikan untuk dipasang dalam perangkat ponsel pintar yang anda miliki. Alasan kami merekomendasikan aplikasi yang satu ini adalah karena aplikasi pemutar music bernama Musixmatch ini pernah menjadi aplikasi terbai pada tahun 2015 di Google Play Store. Hal tersebut bisa terjadi karena selain mendengarkan music anda juga bisa melihat lirik menggunakan aplikasi pemutar music yang satu ini.
- jetAudio Music Player+EQ
Dilengkapi dengan 10 jenis Equalizer aplikasi ini juga menjadi aplikasi pemutar music yang patut anda pasang dalam perangkat ponsel pintar yang anda miliki. Ya, dengan jumlah Equalizer yang banyak seperti itu maka anda bisa mendengarkan music dengan efek dari Equalizer yang anda inginkan.
- MixZing Music Player
Satu aplikasi dari 15+ Aplikasi Pemutar Musik MP3 Android Terbaik 2017 yang berikutnya ini juga merupakan aplikasi pemutar music yang bisa anda coba untuk digunakan dalam perangkat ponsel pintar berbasisi android yang anda miliki. Hal tersebut dikarenakan selain memutar music anda juga bisa mendengarkan saluaran radio besar yang anda inginkan. Bukan itu saja, dalam aplikasi ini anda juga melihat lirik pada saat anda mendengarkan lagu. Jadi anda harus mencoba menggunakan aplikasi yang satu ini.
- Poweramp Music Player
Mendengarkan music dengan tamplan yang menarik dari aplikasinya bisa menjadi seuatu yang menyenangkan yang bisa kita lakukan. Tapi selain tampilan yang menarik aplikasi yang satu ini juga menyuguhakan fitur menarik lain yang bisa digunakan oleh para penggunanya. Salah satu fitur terbaik dari aplikasi ini adalah bisa memutar beragam jenis file music sehingga tak file berformat mp3 saja yang dapat diputar dalam aplikasi ini. Tapi file seperti ALAC, OGG, WMA dan file music lainnya juga bisa terbaca dan dapat dimainkan dalam aplikasi ini.
- PlayerPro Music Player
Aplikasi pemutar music bernama PlayerPro Music Player ini juga menjadi salah satu aplikasi terbaik dari 15+ Aplikasi Pemutar Musik MP3 Android Terbaik 2017 yang bisa anda pasang dalam perangkat ponsel pintar yang anda miliki. Aplikasi ini memang memiliki banyak fitur menarik yang bisa kita gunakan. Tapi sayangnya semua fitur tersebut hanya bisa kita gunakan dalam 10 hari masa percobaan saja. Untuk bisa menikmati lebih lama fitur dari aplikasi ini anda harus membayar sebesar Rp 55.000.
- N7player Music Player
Apabila anda merupakan orang yan tidak mau ribet maka aplikasi pemutar music yang satu ini cocok untuk anda pasang dan anda gunakan dalam perangkat ponsel pintar berbasis android yang anda miliki. Dengan menggunakan aplikasi yang satu ini nantinya anda bisa melihat sebuah tampilan pemutar music yang sederhana namun berkelas. Selain itu aplikasi ini juga bisa terhubung dengan ToasterCast yang memungkinkan anda bisa menikmati atau mendengarkan music dari sebuah perangkat eksternal seperti Chromecast, AirPlay serta DLNA.
- Rocket Player
Aplikasi pemutar music yang selanjutnya ini sangat meyakinkan dan tidak akan membuat anda kecewa pada saat memasangnya dalam perangkat ponsel pintar yang anda miliki. Hal tersebut kami sampaikan karena dala aplikasi yang satu ini sleian bisa untuk mendengarkan music dan melihat liriknya ada juga bisa anda gunakan untuk memutar video.
- AIMP
Aplikasi AIMP ini merupakan aplikasi yang sebelumnya sudah ada dalam versi Desktop. Anda yang suka mendengarkan music dari kompter pasti mengetahui pemutar music yang satu ini. Sama dengan versi DEsktopnya, aplikasi ini juga bisa anda gunakan untuk memutar berbagai macam jenis file Audio.
- Double Twist Music Player
Aplikasi pemutar music yang anti-mainstream yang satu ini juga bisa sekali anda unduh untuk anda pasang dalam perangkat ponsel android yang anda miliki. Untuk anda yang menggunakan aplikasi ini nantinya anda bisa membuat singkronasi music dari Mac ataupun PC. Selain itu dengan aplikasi ini juga anda bisa mengunduh cover Album yang nantinya akan membuat tampilan dari aplikasi yang satu ini menjadi lebih kece.
- Apple Music
Anda jang terkecoh dengan nama dari aplikasi pemutar music yang satu ini. Meskipun bernama Apple yang terkesan hanya bisa dipasang dalam perangkat ponsel pintar berbasis iOs sebenarnya aplikasi ini bisa kita pasang dalam perangkat ponsel pintar berbasis android yang anda miliki. Dengan memasang aplikasi yang satu ini dalam perangkat android yang anda miliki maka anda bisa menikmati pemutar music dengan tampilan seperti iTunes dalam perangkat android.
- JOOX
Apikasi yang berikutnya ini merupakan aplikasi pemutar music dimana anda bisa mendengarkan music secara streaming dan secara gratis . Selain itu dalam pemutar music yang satu ini juga nantinya anda bisa mendapatkan Promo VIP dimana anda bisa menikmati atau membuka aplikasi ini tanpa ada gangguan iklan.
- Laya Music Player
Aplikasi pemutar music yang selanjutnya ini juga bisa anda gunakan untuk mendengarkan music dari perangkat ponsel pintar berbasis android yang kita miliki. Dengan tampilan yang sederhana anda bisa dengan mudah memutar music menggunakan aplikasi yang satu ini.
- Spotify Music
Spotify Music menjadi aplikasi yang juga bisa anda pakai untuk mendengarkan music kesayangan anda. Selain itu dalam aplikasi ini juga anda bisa menemukan music yang berasal dari lintas jaman dan lintas genre dengan sangat mudah.
Itulah tadi 15+ Aplikasi Pemutar Musik MP3 Android Terbaik 2017 yang bisa anda pasang untuk anda gunakan dalam perangkat ponsel pintar yang anda miliki. Terima kasih telah membaca dan semoga bisa bermanfaat.